Elektro

Mengenal Sensor Jarak (Proximity Sensor)

Mengenal Sensor Jarak (Proximity Sensor)

Hai sahabat BT, senang bisa jumpa lagi. Kali ini Om BT akan sharing tentang pembahasan sensor jarak (proximity sensor). Silahkan disimak, semoga bermanfaat!. Om BT sebelumnya juga sudah membahas dasar-dasarnya dipostingan Pengertian Sensor, Transduser dan Aktuator.  Sensor jarak (proximity sensor) adalah sensor yang mampu mendeteksi keberadaan benda-benda di sekitarnya tanpa …

Read More »

Mengenal Programmable Logic Control (PLC)

PLC - Programmable Logic Control

Dear sahabat BT, senang bisa jumpa lagi. Hari ini Om BT akan sharing article tentang Programmable Logic Control (PLC). Apa itu PLC?, Simak postingan Om BT berikut!.   Modernisasi teknologi saat ini berkembangan dengan sangat pesat, tak terkeculi di dunia industri yang merupakan ikon perkembangan tersebut. Berawal dari revolusi industri yang terjadi …

Read More »

Hal-hal ini Pemicu Listrik Sebabkan Kebakaran

Hal-hal ini pemicu listrik sebabkan kebakaran

Dear sahabat BT, hari ini Om BT akan sharing terkait dengan hal-hal ini pemicu listrik sebabkan kebakaran. Postingan kali ini adalah tulisan yang Om koleksi semenjak masih kuliah beberapa tahun lalu. Kebetulan masih tersimpan rapi di folder komputer Om. Daripada hanya disimpan saja Om lebih baik sharing harapannya dapat bermanfaat …

Read More »

Bagaimana Cara Instalasi Listrik yang Baik ?

cara instalasi listrik yang baik

Dear sahabat BT, senang bisa jumpa lagi. Hari ini Om BT akan sharing tentang bagaimana cara instalasi listrik yang baik?. Silahkan disimak yah semoga bermanfaat. Listrik adalah kebutuhan dasar manusia untuk kondisi kekinian. Tanpa listrik banyak kebutuhan-kebutuhan manusia yang tidak bisa terpenuhi. Olehnya itu untuk menjamin kondisi listrik kita bisa stabil …

Read More »

10 Tips Mengamankan Instalasi Listrik di Rumah Anda

10 Tips Mengamankan Instalasi Listrik di Rumah Anda

Dear Sahabat BT, senang bisa jumpa lagi. Hari ini Om BT akan sharing tentang 10 tips mengamankan instalasi listrik di rumah anda. Silahkan disimak. Listrik sudah menjadi kebutuhan pokok bagi rumah tangga maupun industri. Hal ini menyebabkan instalasi listrik yang dibangun untuk pasokan sumber penerangan tersebut harus dilakukan dengan benar, …

Read More »

Mengenal Grounding (Sistem Pentanahan) pada Instalasi Listrik

Mengenal Grounding (Sistem Pentanahan) pada Instalasi Listrik

Dear sahabat BT, senang bisa jumpa lagi hari ini Om BT akan sharing mengenal istilah grounding atau sering disebut sebagai sistem pentanahan. Apa itu sistem pentanahan (grounding) dan bagaimana penjelasannya? Silahkan disimak penjelasan berikut. Saat kita bekerja atau bersantai dengan permainan game favorit di rumah dengan menggunakan komputer, biasanya tiba-tiba …

Read More »

Sistem Jaringan Distribusi Radial, Loop dan Spindel

Sistem Jaringan Distribusi Radial, Loop dan Spindel

Dear kawan-kawan BT, senang bisa jumpa lagi. Hari ini Om BT akan menyambung bahasan sebelumnya tentang Sistem Distribusi Tenaga Listrik. Om BT akan sharing terkait 3 jenis sistem jaringan distribusi berdasarkan konfigurasi jaringan yakni sistem jaringan distribusi Radial, Loop dan Spindel. Sistem Jaringan Distribusi Radial Bentuk jaringan ini merupakan bentuk yang …

Read More »

Mengenal Lebih Jauh Sistem Distribusi Tenaga Listrik

Sistem Distribusi Tenaga Listrik

Dear kawan-kawan BT, senang bisa jumpa lagi. Hari ini Om BT akan sharing terkait dengan pembahasan kelistrikan. Fokus kita hari ini pada sistem distribusi yakni mengenal lebih jauh sistem distribusi tenaga listrik. Sebelumnya Om BT sudah pernah berbagi terkait dengan materi yang berkaitan dengan ini. Silahkan dibaca Mengenal Konsep Dasar Jaringan …

Read More »

Memahami Konstruksi Panel Listrik

Memahami konstruksi panel listrik

Dear sahabat BT senang bisa jumpa lagi, Om BT pada kesempatan ini akan melanjutkan pembahasan seputar panel listrik. Om BT akan membahas konstruksi panel listrik. Hal ini penting untuk diketahui agar kita bisa memahami model dan komponen apa saja yang ada panel listrik. Gambar (a). Panel daya tertutup berbentuk lemari …

Read More »

Penjelasan Seputar Panel Distribusi Listrik

Penjelasan Seputar Panel Distribusi Listrik

Dear sahabat BT, senang bisa jumpa lagi. Hari ini Om BT akan sharing seputar panel distribusi listrik. Silahkan disimak, semoga bermanfaat.  Panel listrik adalah sebuah alat atau perangkat yang terdiri dari beberapa komponen listrik yang diatur disusun sedemikian rupa sehingga dapat memudahkan penggunaanya untuk mendistribusikan, menyalurkan, membagi tenaga listrik dari …

Read More »